Jumat, 05 Juli 2013

Ketika Masjid dan Rumah Bordil Roboh

Apalah artinya kita menjalani hidup apabila tidak memiliki tujuan yang  jelas karena semua itu tidak ada gunanya. Sebab hidup tanpa tujuan bagaikan sebuah pohon yang dihembus angin. Kemana angin berhembus ke situlah daun-daunnya melambai. Apabila hembusan angin sangat kencang maka dapat dengan mudah kekuatan pohon terkalahkan sehingga roboh. Begitulah gambaran hidup manusia di era yang serba tak terkontrol ini apabila tidak memiliki tujuan yang jelas.

Sebagai seorang muslim yang beriman kepada Allah swt dan rasul-Nya, tentu memandang hidup sekedar tempat bersinggah sesaat. Sebab masih ada perjalanan yang lebih panjang yang menghadang di hadapannya. Dunia ini adalah alam yang berada pada urutan kedua dalam perjalanan manusia, setelah sebelumnya hidup di alam
rahim, selama kurang lebih Sembilan bulan. Dunia yang sekarang kita tempati ini, paling lama seratus tahun akan kita tempuh. Tapi ukuran ini tidak baku, sebab kapan saja dan dimana saja, Allah swt akan berkenan memindahkan kita ke  alam berikutnya yaitu alam kubur.

Bisa saja seorang baru sekali menghirup udara dunia ini, lalu Allah swt langsung memanggilnya. Ada juga yang  sudah tua , tapi tidak sedikit yang masih muda, sehat wal’ afiat,punya karir bagus, kaya terhormat dan sedang jaya-jayanya, namun ketentuan Allah swt tidak bisa ditolak oleh manusia manapun. Kapan saja Allah mau, dicabutlah nyawa kita, dengan sebab tertentu ataupun tanpa sebab tertentu. Segala macam daya dan upaya yang kita lakukan, tidak akan mampu menolak apa yang telah Allah tetapkan.

Setelah melewati alam dunia ini, semua manusia akan mengalami banyak alam lainnya. Pilihannya ada dua, mendapatkan kenikmatan atau kesengsaraan. Tapi memilihnya harus sejak sekarang ini, bukan pada saat kita sudah di alam lain nanti. Sebab alam dunia sekarang ini memang telah ditetapkan oleh Allah untuk dijadikan penentu pada tempat-tempat selanjutnya.

Agar hidup kita semakin terarah dan mencapai tujuan maka patut kiranya kita menyelami tentang perkataan Imam Ghazali, dimana beliau membagi kehidupan terdapat empat golongan yaitu :
Pertama, seorang hamba yang menuai sukses dunia dan akhirat
Kedua, seorang hamba yang menuai sukses di akhirat saja
Ketiga, seorang hamba yang  menuai sukses sekedar hanya di dunia
Keempat, seorang hamba yang tidak sukses dunia dan akhirat (orang yang hidupnya nestapa dunia dan akhirat)

Dari empat golongan tersebut, kita sendirilah yang dapat menentukannya apakah kita menjatuhkan pada pilihan pertama, kedua dan seterusnya. Hal ini akan didukung oleh kesadaran dan pengetahuan yang kita miliki. Seorang hamba bisa meraih kesuksesan di dunia dan akhirat sekaligus. Ialah orang yang menyadari kehidupan ini layaknya sandiwara yang penuh dengan senda gurau dan permainan. Allah swt berfirman:
“Dan tiadalah kehidupan dunia ini, selain dari main-main dan senda gurau belaka. Dan sungguh kampong akhirat itu lebih baik bagi orang-orang yang bertaqwa. Maka tidakkah kamu memahaminya?”. (QS. Al-An’am:32)

Maka seorang muslim tidak boleh terperdaya oleh kehidupan dunia yang bersifat sementara. Sangat penting bagi kita mempertimbangkan kepentingan akhirat dalam setiap aktivitasnya. Allah berfirman:
“Sesungguhnya perumpamaan kehidupan duniawi itu, adalah seperti air hujan yang kami turunkan dari langit, lalu tumbuhlah dengan suburnya karena air itu tanam-tanaman bumi, diantaranya ada yang dimakan manusia dan binatang ternak. Hingga apabila bumi itu telah sempurna keindahannya, dan memakai pula perhiasannya, dan pemilik-pemiliknya mengira bahwa mereka pasti menguasainya, tiba-tiba datanglah kepadanya azab kami di waktu malam atau siang, lalu kami jadikan tanam-tanamannya laksana tanam-tanaman yang sudah di sabit, seakan-akan belum pernah tumbuh kemarin. Demikianlah kami menjelaskan tanda-tanda kekuasaan Kami kepada orang-orang berfikir”. (QS. Yunus:24)



                                                                        Diambil dari buku:
                                                                        Doa dan amalan Orang Sukses
                                                                        Karya Muhammad Syafii Masykur


Jadi sobat pilih yang mana?golongan pertamakah?keduakah?atau ketiga dan keempatkah?

1 komentar:

  1. saya mengucapkan banyak terima kasih kepada aki sUkrO yang telah menolong saya dalam kesulitan,ini tidak pernah terfikirkan dari benak saya kalau nomor yang saya pasang bisa tembus dan ALHAMDULILLAH kini saya sekeluarga sudah bisa melunasi semua hutang2 kami,sebenarnya saya bukan penggemar togel tapi apa boleh buat kondisi yang tidak memunkinkan dan akhirnya saya minta tolong sama aki sUkrO dan dengan senang hati aki sUkrO mau membantu saya..,ALHAMDULIL LAH nomor yang dikasi aki sUkrO semuanya bener2 terbukti tembus dan baru kali ini saya menemukan dukun yang jujur,jangan anda takut untuk menhubungiya jika anda ingin mendapatkan nomor yang betul2 tembus seperti saya,silahkan hubungi aki sUkrO DI =081 242 333 760 ingat kesempat tidak akan datang untuk yang kedua kalinya dan perlu anda ketahui kalau banyak dukun yang tercantum dalam internet,itu jangan dipercaya kalau bukan nama aki sUkrO

    apakah anda termasuk yang tercantung di bawah ini.?
    1. Di Lilit Hutang
    2. Selalu kalah Dalam Bermain Togel
    3. Barang berharga Anda udah Habis Buat Judi Togei
    4. Anda Udah ke mana-mana tapi tidak menghasiikan
    5'atm ghoib
    6'uang bolak balik
    7.jual tuyul
    Solusi yang tepat Jangan Anda Putus Asa…!!!
    Anda sudah berada Di blog yang sangat tepat anda bisa rubah nasib disini dengan angka rit
    al 2D=3D=4D
    Kami akan membantu anda semua dengan Angka 2D 3D atau 4D hAsil Riktual Kami
    Anda Cukup Mengganti Biaya Riktual Angka Nya Saja 300rb Dengan
    cara kirim pulsa 300 ribu di no:081 242 333 760
    kami hanya membantu anda semua dengan Angka ritual Kami..Kami dengan bantuan Supranatural Bisa menghasilkan Angka Ritual Yang Sangat Mengagumkan…Bisa Menerawang Angka Yang Bakal Keluar Untuk Toto Singapore Maupun Hongkong…Kami bekerja tiada henti Untuk Bisa menembus Angka yang bakal Keluar..dengan Jaminan 100% gol / Tembus…!!!! Tapi Ingat Kami Hanya Memberikan Angka Ritual Kami Hanya Kepada Anda Yang Benar-benar dengan sangat Membutuhkan Angka Ritual Kami .. Kunci Kami Anda Harus OPTIMIS Angka Bakal Tembus…Hanya dengan Sebuah Otimis Anda bisa Menang…!!!
    Jika anda Membutuhkan Angka Ghoib Hasil Ritual aki sUkrO 2D,3D,4D di jamin Tembus 100% terimakasih

    BalasHapus